Jakarta, Faktapers.id – Kehadiran minuman soft drink “Gula Loe” ternyata langsung dikenal dan diminati para penyuka soft drink. Belum lama di lauching di sekitar Kampus Mercu Buana, Meruya, Jakarta Barat, kehadiran Gula Loe dirasa perlu dibuka di wilayah Srengseng.
Varian rasa yang beda dengan lainnya adalah ciri khas Gula Loe, sehingga menarik minat kalangan anak-anak muda dan pelajar. Untuk itu Founder Gula Loe Umar Abdul Aziz pun meyakini membuka cabang di SMK Satria, di Jalan Raya Srengseng adalah pilihan yang tepat. Gula Loe dengan tag Line ‘Minum Sampai Gagap” adalah sof drink yang memasang sebagai Brand Ambasornya artis komedian Aziz Gagap.
Sebagai tanda resmi keberadaan Gula Loe di Srengseng, Jakarta Barat, maka pada Jumat, tanggal 16 Agustus 2019 dì SMK Satria akan dilakukan Grand Opening, pada jam 13:30 WIB sampai jam 16:16 WIB. Acara dimeriahkan artis Aziz Gagap, Sapri Pantun dan artis lainnya.
“Kehadiran Gula Loe melengkapi kebutuhan akan kuliner minuman di Jakarta Barat. Kami berani tampil karena beda dalam rasa juga varian toping membuat penggemar soft drink merasakan nuansa baru menikmati minuman. Kami berharap yang kami sajikan yang membuat konsumen senang dan menikmatinya,” ujar Abdul Aziz, yang juga pemilik Allendra Refleksi Keluarga, Senin (12/8/20190), di kantornya, di Penyelesaian Tomang IV, Meruya, Jakarta Bara kepada Faktapers.id dan Harian Fakta Pers.
Buruan ….rasakan sensasi ‘Gula Loe’. Uaa