Headline

Mahasiswa KKN UIN Makassar Bakal Gelar Fesitval Anak Soleh

764
×

Mahasiswa KKN UIN Makassar Bakal Gelar Fesitval Anak Soleh

Sebarkan artikel ini

Maros, faktapers.id – festival anak soleh tingkat anak-anak yang di selenggarakan Mahasiswa KKN UIN Makassar di Mesjid “Nurul tika Desa Bonto Manurung, Kecamatan Tompo bulu, kabupaten maros, Sabtu, (04/01/20)

Festival anak saleh yang diselenggarakan mahasiswa KKN UIN berlangsung selama 3 (tiga) hari di Masjid Nurul tika, Bonto manurung.

Penyelenggaraan festival tersebut, turut dihadiri, dosen pembimbing, UIN Alauddin, Makassar bapak Drs Jamal Jamil, Perwakilan pimpinan UIN Alauddin Makassar, bapak , Dr. H. Supardi M.A
Bhabinkamtibmas desa bonto Manurung, Bripka israr, Babinsa desa Bonto manurung, Serda I wayang, perserta lomba dan juga beberapa warga.

BhabiKamtibmas desa Bonto manurung Bripka Israr mengatakan , festival ini diselenggarakan , atas inisiatif para mahasiswa UIN Alauddin Makassar yang sementara KKN di desa ini.

“Festival ini kami sangat support, karena bersifat motivasi dan edukasi, bagi anak anak di desa ini,” tuturnya.

Adapun lomba lomba pada kegiatan ini bagi anak anak diantara yaitu, lomba Adzan, lomba tadarus, lomba, lomba menghafal suroh pendek, lomba Gerakan shalat dan juga fashion show busana muslim.

Olehnya itu pada kegiatan festival yang diselenggarakan mahasiswa KKN UIN Alauddin Makassar, kami selaku BhabiKamtibmas desa Bonto manurung sangat mengapresiasi, guna mencerdaskan anak anak sebagai penerus bangsa, khususnya bagi anak anak di desa ini.(anchank)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *