Geger, Pekerja Bangunan di Meruya Utara Temukan Ular Piton Sepanjang 7 Meter

680
×

Geger, Pekerja Bangunan di Meruya Utara Temukan Ular Piton Sepanjang 7 Meter

Sebarkan artikel ini

Jakarta, faktapers.id – Warga RW 10 Kelurahan Meruya Utara, Kembangan, Jakarta Barat digegerkan dengan penemuan ular sepanjang 7 meter, Jumat (24/7) pukul 05.00 WIB.

Ular jenis piton itu pertama kali ditemukan oleh pekerja bangunan bernama Windarto Cahyoto dan rekannya Trinil di sebuah lahan kosong milik warga.

“Awalnya saya melihat ular itu melintas di semak-semak. Saat itu juga langsung saya tangkap dibantu sama yang lainnya,” kata Darto kepada faktapers.id, Jumat.

Penemuan ular itu bahkan membuat penasaran Umar Abdul Aziz selaku tokoh pemuda setempat. Umar bersama warga lainnya mendatangi lokasi untuk menyaksikan langsung ular tersebut. (Ilham)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *