Headline

Kapolsek Kompol Juli, Terapkan SE Secara Humanis Kemasyarakat Seririt

311
×

Kapolsek Kompol Juli, Terapkan SE Secara Humanis Kemasyarakat Seririt

Sebarkan artikel ini
IMG 20210708 WA0036

Singaraja.Bali.Faktapers.id – Kapolsek Seririt Kompol Gede Juli bersama Forkompincam pimpin patroli gabungan dalam penerapan PPKM Darurat di wilayah Seririt.

Dalam menindaklanjuti SE Mendagri dan SE Gubernur Bali Tentang PPKM Darurat yang Dimulai Tanggal 3 s/d 20 Juli 2021 guna percepatan penanganan covid 19 Satgas gabungan yang terdiri dari personil Polsek Seririt, Personil Koramil Seririt dan Satpol PP dipimpin langsung Kapolsek Seririt Kompol Gede Juli, S.IP Rabu (7/7) malam mengajak masyarakat agar tetap mematuhi protokol kesehatan.

IMG 20210708 WA0037 1Kendati ada beberapa pedagang diwilayahnya yang masih belum paham dengan penerapan PPKM Darurat, untuk itu edukasi secara humanis diterapkan langsung mengingat kelangsungan hidup masyarakat dalam mengisi perut sangat penting

Selain menyasar took-toko hal ini juga diterapkan mulai ketingkat-tingkat Desa, Kapolsek Seririt Kompol Gede Juli kepada Faktapers.id seijin Kapolres Buleleng mengungkapkan,”Menindaklajuti Intruksi Mendagri No 15 tahun 2021, SE Gubernur Bali/Bupati . Masyarakatnya agar memahami diberlakukanya penerapan PPKM darurat mengingat pandemic ini masih berlangsung, kami berharap masyarakat sadar dan kami mengerti akan kebutuhan masyarakat, semoga pandemic ini segera berakhir dan kita kembali beraktifitas dengan kenyamanan,”jelas Kompol Gede Juli. Des

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *