Headline

Ponpes Imam Safi’i Kota Baru Dapat Bantuan Langsung Dari Gubernur Kalbar.

529
×

Ponpes Imam Safi’i Kota Baru Dapat Bantuan Langsung Dari Gubernur Kalbar.

Sebarkan artikel ini

Melawi, Faktapers.id – Gubernur Kalimantan Barat H.Sutarmiji SH.M.Hum Melakukan Kunjungan Kerja Ke Kabupaten Melawi. Sekaligus ke Kecamatan Tanah Pinoh Kota Baru Dan Melakukan Sholat Zuhur Secara Berjama’ah di Musila Pondok Pesantren Imam Safi’i.

Kunjunga kerja tersebut didampingi Oleh Bupati Melawi H.Dadi Sunarya UY, Wakil Bupati Drs Kluisen, Ketua DPRD Widya Hastuti, Anggota DPRD Provinsi Kal-bar Ritaudin SE, Dirut Bank Kalbar Pusat beserta rombongan,

Sa’at melihat Lokasi Pondok Pesantren Imam Safi’i Gubernur Kalimantan Barat H.Sutarmiji Mengapresiasi kan Dengan keberadaan Ponpes Imam Syafi’i Kotabaru yang eksis di pedalaman, Dalam melaksanakan program pembangunan manusia yang berkualitas, beriman dan bertakwa menuju Generasi Yang Berakhlak. Apalagi program unggulan yang dikembangkan oleh pengelola Ponpes Imam Safi’i adalah program Tahfidzul Qur’an dan Bahasa Arab.

Selain Itu, juga zaya mengafresiasikan Lembaga pendidikan keagamaan seperti Ponpes ini meskipun Sedang menyelesaikan legalitas administrasi seperti sertifikat tanah atas nama yayasan, dan bukan atas nama perorangan.i

Kita berharap bantuan dari pemerintah dapat dengan mudah diproses.”ungkapnya.

H. M. Qamarul Khair selaku Ketua Yayasan Imam Syafi’i Kotabaru Menyampaikan terima kasih Sebesar besarnya atas kunjungan Gubernur. Ini Semua Sangat Bearti bagi Kami Segenap pengurus dan pengelola Ponpes untuk lebih semangat lagi dalam keterlibatan untuk peningkatan kualitas iman dan takwa Dalam Membentuk Mental Sfritual Para Santri Menuju Generasi Baik.Dengan Satu.

“Harapan Kami Semoga Pak Gub dapat membantu dalam hal menyelesaikan pembangunan Masjid Ponpes Yang Diberi nama Masjid H. Aspan yang sudah 5 tahun masih terkendala Terkait Biaya. Sehingga kami Memohon Agar Pihak Pemerintah Bisa Mengalokasikan Dana misalnya Melalui bantuan Hibah Bansos.” pungkasnya.

Dalam hal ini H.M Kamarul Khair Menyambut baik Atas Peninjaun Pembangunan Ponpes Oleh Bupati Melawi H.Dadi Sunarya UY.

Dalam kesempatan tersebut, Bupati Melawi dan Dirut Bank Kalbar Pusat juga menyampaikan komitmen untuk membantu lembaga Ponpes Imam Syafi’i Kotabaru Baik Dalam Pembangunan Sarana dan Prasarana maupun Pembangunan ahlak Manusianya.

Dalam Peninjauan Tersebut Gubernur Kalimantan Barat melihat langsung Asrama santri, gedung pendidikan formal, Serta Masjid dan lahan yang ada dimiliki Yayasan.

Sehingga Gubernur Kalimantan Barat Dengan Ringan tangan Merobohkan Koceknya Sendiri untuk menyumbang Pondok Pesantren Imam Safi’i Sebesar Rp 30.000.000.Sebagai Wujud Kepeduliannya Terhadap dunia Pendidikan.”ungkap Khamarul Khair Dengan Rasa Harunya.Skn/Abd.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *