Mancanegara

Bintang UFC Khamzat Chimaev Meledak Amarahnya Mengetahui Ada Insiden Pembakaran Alquran di Swedia

295
×

Bintang UFC Khamzat Chimaev Meledak Amarahnya Mengetahui Ada Insiden Pembakaran Alquran di Swedia

Sebarkan artikel ini

Jakarta, Faktapers.id – Ada Pembakaran Alquran di Swedia Bintang UFC, Khamzat Chimaev tak terbendung amarahnya ketika  mengetahui kabar adanya insiden pembakaran Alquran di Swedia. Chimaev bahkan menyebut pelaku pembakaran Alquran itu sebagai teroris.

Untuk diketahui, terdapat insiden pembakaran Alquran yang dilakukan politikus sayap kanan Swedia, Rasmun Paludan.

Akibatnya aksi yang dilakukan Paludan itu pun tentu mengundang amarah bagi para umat muslim di seluruh dunia termasuk Khamzat Chimaev.

Chimaev menuturkan kekesalannya melalui akun Instagram pribadi pribadinya @khamzat_chimaev. Dalam unggahannya itu, Chimaev menuliskan jika Paludan merupakan seorang teroris.

***

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *