Untuk Ketahan Pangan, Kolinlamil Bantu Warga Cibungin Tanam Bibit Padi

1010
×

Untuk Ketahan Pangan, Kolinlamil Bantu Warga Cibungin Tanam Bibit Padi

Sebarkan artikel ini

Jakarta, faktapers.id – Komando Lintas Laut Militer (Kolinlamil) mengadakan  penanaman bibit padi bersama dengan masyarakat Desa Setia Jaya, Cibungin, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (24/12).

 

Pengembangan penanaman padi ini merupakan bagian dari kegiatan ketahanan pangan Staf Potensi Maritim Kolinlamil dalam membantu masyarakat yang membutuhkan bantuan dari pemerintah.

 

Kegiatan penanaman bibit padi ini adalah kegiatan bidang Potensi Maritim dalam membina ketahanan pangan desa binaan Kolinlamil, demikian disampaikan Panglima Kolinlamil Laksda TNI Irvansyah, SH, CHRMP, M. Tr (Opsla)yang diwakili Asisten Potensi Maritim  Kolonel Laut (P) Daniel Mudji Rahadi saat mengikuti penanaman tersebut. Dalam rangka Ketahanan Pangan Tahun 2020 ini Kolinlamil turut mendukung program pemerintah.

 

Dijelaskannya, bahwa penanaman padi  penanamannya pada tanggal 24 Desember 2020. Padi dapat dipanen dengan masa tanam 120 hari serta dapat menghasilkan 6 sampai 7 Ton per hektar.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *