Headline

Banjir Lumpur Seputar Gitgit, Kapolres Buleleng Tekankan Warga Tetap Waspada

365
×

Banjir Lumpur Seputar Gitgit, Kapolres Buleleng Tekankan Warga Tetap Waspada

Sebarkan artikel ini

Siangaraja, Faktapers.id – -Kapolsek Sukasada bersama Bhabinkamtibmas, Babinsa bergabung dengan warga bergotong royong di Lokasi Banjir Lumpur di Banjar Dinas Pererenan Bunut Desa Gitgit, Sukasada

Lokasi banjir lumpur di Banjar Pererenan bunut Desa Gitgit, terjadi Selasa (2/11) pukul 15.45 wita.

Kapolres Buleleng AKBP Andrian Pramudianto Rabu (3/11) yang menerima informasi dari masyarakat langsung memerintahkan Kapolsek untuk turun langsung.

Akibat kejadian tersebut tidak ada korban jiwa hanya korban hanya saja material berupa tembok pagar rumah warga roboh serta aliran lumpur menggenangi rumah warga. Warga pun sejak pagi bersih-bersih kotoran lumpur yang diduga hasil galian proyek Shortcrut yang dibuang kesaluran kali diperbukitan setempat.

Kapolres AKBP Andrian dikonfirmasi menyebutkan, “Tadi kita dapat informasi ada banjir lumpur akibat hujan deras. Anggota Polsek Sukasada sudah kita hubungi, dari BPBD ada, Koramil. Karena ini mendekati musim hujan warga sekitar agar tetap berhati-hati perhatikan situasi,”ujar AKBP Andrian. Des

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *