Jabodetabek

Giat 3 Pilar Kelurahan Srengseng, Hadiri Ajang Kompetisi dan Silaturahmi Siswa-siswi YPI Al Serta Cek Berbagai Kegiatan Kelurahan

7
×

Giat 3 Pilar Kelurahan Srengseng, Hadiri Ajang Kompetisi dan Silaturahmi Siswa-siswi YPI Al Serta Cek Berbagai Kegiatan Kelurahan

Sebarkan artikel ini
Oplus_0

Jakarta, faktapers.id – Tiga Pilar Kelurahan Serengseng melakukan banyak kegiatan pada Rabu (29/05/2024) di wilayah RW 01 hingga RW 012. Diantaranya  Ajang Kompetisi dan Silaturahmi siswa-siswi MI Raudhatul Jannah ( YPI Al Abror ) serta kegiatan  santunan anak yatim.

Kemudian berlanjut monitoring progress Penataan Kawasan Jalan Srengseng Raya RT 04/06 & Jl Pos Pengumben Lama RW 03 oleh PPSU Kelurahan.

Juga mengecek  piket Posko, Mural Monokrom Bersinergi, kondisi  lalulintas di perempatan H Kelik, Lingkar wilayah TL

Pada kesempatan itu untuk kebersihan lingkungan memantau penanganan sampah,  dan diminta menguras  saluran air yang tergenang agar tidak menimbulkan banjir dan menjadi sarang nyamuk. Untuk keindahan  dilakukan juga pengecekan lokasi Hutan Kota, Serta mengecek rogress penataan kawasan, beutifikasi penghijauan dan  TL CRM.

Pada kegiatan ini turut hadir Lurah Srengseng, Sekkel, Kasi Pem dan  Staf Kelurahan. Hadir  juga Kepala Satpol PP, Kasatgas Damkar,Binmas dan Babinsa, LMK,  RT-RW, FKDM dan PPSU Kelurahan.

[]

*TKA*