Headline

Gubenur Sulut Buka Rakernas Ke-II LMI di Hadiri Ribuan Peserta Pengurus Dan Anggota

534
×

Gubenur Sulut Buka Rakernas Ke-II LMI di Hadiri Ribuan Peserta Pengurus Dan Anggota

Sebarkan artikel ini
IMG 20191102 WA0032

Manado, faktapera.id — Gebrakan Organisasi Masyarakat ( Ormas) Nasional terbesar di Sulawesi Utara Membuat Gubenur Sulut Pak Olly Dondokambey terlena hingga Jatuh cinta.

Dengan ungkapan Tonaas Wangko Pdt.Hanny Pantaow,Sth siap medukung untuk melanjutkan Priode ke dua dalam pemilihan Kepala daerah Propinsi sulut 2020 – 2025, kalau Jadi.

Lanjutnya Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Laskar Manguni Indonesia (LMI) ke-2 yang digelar hari ini, Jumat (1/11/2019), di Graha Gubernuran Bumi Beringin, Manado, dibuka oleh Gubernur Olly Dondokambey SE.

Dalam sambutannya Olly Dondombey mengatakan, Rakernas ini merupakan kegiatan untuk persatuan.

“Rekernas ini merupakan wadah berkumpulnya seluruh pengurus LMI se-Indonesia bahkan sampai luar negeri,” kat.

Gubernur juga menambahkan apa yang dilakukan oleh LMI saat ini sebagai bentuk dukungan kepada pemerintah.

“Selain itu, Rakernas LMI ini sebagai dukungan kepada pemerintah pusat sampai daerah, dalam hal ini Provinsi Sulut dan kabupaten/kota di Sulut, terlebih kepada Presiden Joko Widodo yang baru saja dilantik menjadi Presiden RI bersama Ma’ruf Amin sebagai Wakil Presiden,” ujar Olly Dondokambey.

Pembukaan rakernas dihadiri oleh ribuan anggota LMI se-Indonesia dan luar negeri dibawah komando Tonaas Wangko Pdt. Hanny Pantouw S.Th, serta Forkopimda Sulawesi Utara, diantara Wakapolda Brigjen Pol Alexander Mandalika, Kolonel. Inf. Theo Kawatu mewakili TNI dan Kaban Kesbangpol Meiki Onibala serta anggota DPRD Provinsi Melki Pangemanan dan anggota DPRD Manado Jurani Rurubua.( Nixon)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *