Parigi Mountong.Sulteng, Faktapers.id– Dua anggota kelompok MIT ( Mujahidin Indonesia Timur ) berhasil dibekuk Selasa, (17/11) pukul 05.30 Wita oleh Densus 88 gabungan Sat Brimob Polda Sulteng
Kedua tersangkan atas nama Wahid/Aan/Bojes dan Aziz Arifin.Aziz dibekuk di Desa Bolano Barat Kecamatan Bolano Kabupaten Parigi Mountong.
Karena kedua tersangka ketika dilakukan penangkapan melakukan perlawanan kemudian dilakukan tindakan tegas terukur yang meyebabkan kedua anggota MIT meninggal dunia.
Informasi yang berhasil dihimpun Faktapers.id, penangkapan bersama TNI dan barang bukti yang didapat dari kedua tersangka yang selama ini menjadi DPO dan meresahkan negara, yaknib2 pucuk senjata Revolve, Bom Lontong 2 buah, Amunisi 5.56 20 butir dan lain-lainya.
Sisi lain Humas Polda Sulteng masih terus melakukan pengembangan kendati belum resmi mengeluarkan press realease.Des