Headline

Bupati Melawi Resmikan Gedung Balai Nikah,Manasik Haji dan KUA Di Kecamatan Tanah Pinoh Barat.

258
×

Bupati Melawi Resmikan Gedung Balai Nikah,Manasik Haji dan KUA Di Kecamatan Tanah Pinoh Barat.

Sebarkan artikel ini

 

Melawi,Faktapers.Id – Bupati Kabupaten Melawi H. Dadi Sunarya UY Bersama,Kepala Kantor Wilayah Kementrian Agama Kalimantan barat Drs Ridwansyah.M.Si Beserta Seluruh jajaran Pimpinan Kanwil Kementrian Agama Kalbar,Wakil Ketua 1 DPRD Kabupaten Melawi,Hendegi Januardi UY.Kepala Kemenag Kabupaten Melawi H.Abdul bar,Perkopimda kabupaten melawi.KUA Kecamatan Tanah Pinoh.Camat Tanah Pinoh Barat dan camat Tanah Pinoh.
Dalam rangka menghadiri peresmian gedung kantor Balai nikah, Manasik Haji, KUA dikecamat tanah Pinoh barat, Selasa 23/03/21.

Gedung tersebut diresmikan oleh Bupati Melawi H.Dadi Sunarya UY. Dan Drs.Ridwansyah M.Si selaku Kakanwil Kementrian agama Kalbar Bersama Kepala Kantor kementrian Agama Kabupaten Melawi H. Abdul bar serta pejabat Kementrian agama yang ada di Melawi.

“Dalam sambutannya Drs Ridwansyah Mengucapkan selamat kepada Kepala Kantor urusan Agama KUA Tanah Pinoh barat yang kini punya gedung baru. Kita bersyukur, punya gedung yang megah,” .

Dikatakan Kakanwil Kalbar terkhusus masyarakat Tanah Pinoh barat patut bangga dengan adanya gedung baru tersebut. Tentunya, akan menjadi ikon baru Tanah Pinoh barat dalam mewujudkan visi misinya Sebagai tempat pelayanan terkhusus Pelayanan Dijajaran KUA di Kecamatan tanah Pinoh barat.
Lanjut kepala kantor Wilayah Kalbar Drs.Ridwansyah.M.si Dengan Diresmikan Kantor tersebut Bisa dimanfaatkan Dengan Baik Dan Bukan hanya balai Nikah tetapi bisa digunakan untuk Pembinaan Manasik Haji terkhusus Kecamatan Tanah Pinoh Barat.
Bupati Melawi H. Dadi Sunarya Dalam sambutannya juga menyampaikan”Harapannya dengan diresmikan Gedung tersebut bisa di pergunakan Dengan sebaik mungkin , Dalam pelayanan Keagamaan, Semoga koordinasi antara instansi Keagamaan kecamatan Tanah Pinoh barat, semakin bagus dan pelayanan semakin baik,” ucapnya.Skn.Abd.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *