Dirtjend Perhubungan Darat Bersama Kadishub Provinsi DKI Jakarta Kunjungi Terminal Terpadu Pulo Gebang

465
×

Dirtjend Perhubungan Darat Bersama Kadishub Provinsi DKI Jakarta Kunjungi Terminal Terpadu Pulo Gebang

Sebarkan artikel ini

Jakarta, Faktapers.id – Dirtjend Perhubungan Darat bersama Kadishub Provinsi DKI Jakarta kunjungi Terminal Terpadu Pulo Gebang, Jumat (16/10-20).

Kunjungan ke Terminal  Terpadu Pulo Gebang sesuai dengan intruksi Menteri  Perhubungan  RI Nomor 11 Tahun 2917 tentang Sistem Penjualan Tiket Angkutan Penumpang Umum  Antar Kota secara elektronik .

Maka kunjungan tersebut dalam rangka sosialisasi Implementasi Sistem Aplikasi Tiket Elektronik secara onlaine melalui Jaketbus.

Adapun yang turut hadir dalam sosialisasi ini diantaranya  Direktur Jendral Perhubungan Darat,  Kepala Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek, Kepala Bidang Angkutan Jalan Dinas Perhubungan Provinsi DKI Jakarta, Kepala Unit Pengelola Terminal Terpadu Pulo Gebang,  Kepala Unit Pengelola Terminal  Angkutan Jalan Dinas Perhubungan Provinsi DKI Jakarta, Ketua DPP organda dan Pimpinan / Direktur Perusahaan Otobus AKAP di UP.TTPG.

Sosialisasi ini adalah dimaksudkan untuk mempermudah masyarakat dalam penggunaan sistem aplikasi tiket elektronik secara onlaine melalui Jaketbus. Rosi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *