DaerahBali

Kepsek SMPN 6 Singaraja Raih Penghargaan 5 Terbaik Tingkat Nasional Pengawasan Sekolah dan Pendidikan Kategori Inolvatif 2023

×

Kepsek SMPN 6 Singaraja Raih Penghargaan 5 Terbaik Tingkat Nasional Pengawasan Sekolah dan Pendidikan Kategori Inolvatif 2023

Sebarkan artikel ini

Singaraja.Faktapers.id -SMP No 6 Singaraja kembali torehkan prestasi, saat ini meraih penghargaan Tingkat Nasional berbasis digitalisasi memalui SIM PORTAL SPENSIX, seperti yang diungkap Kepsek Nyoman Sudiana, SPd, M.Pd.

Apresiasi GTK ,Inovatif 2023 yang diraih dalam hari Guru 2023 sejak situasi di landa pandemi(colvid19) (Memicu kreatifitas digital) yang disebabkan kebanyakan drive guru hilang akibat pasword lupa (Administrasi sekolah/guru), sehingga dijadikan berbagai media pembelajaran sehingga harus membentuk Digitalisasi sekolah.

Tangtangan yang dihadapi Kepsek Nyoman Sudiana yang sudah melanglang buana menjadi Kepsek untuk memaksimalkan kerja dibentunya Rumah Dokumen sehingga mempermudah akses tepat dan akurat. SIM PORTAL SPENSIX jawaban jitu, menurut Nyoman Sudiana,

“Kita ambil solusi dengan Sistem Informasi dan Manajemen menjadi pusat informasi digital SMP Negeri 6 Singaraja. Ini sangat mudah diakses dan tepat bermanfaat untuk siswa dan guru, ada beberapa aksi yang kita libatkan unsur dan tupoksi yakni Kepala Sekolah,Wakasek (Kordinator Dokumen ), TIM IT Pembuat Aplikasi, Pengelola Website, Maintenance dan Guru Menyiapkan Dokumen dan Administrasi lainnya, “kata Sudiana (27/11) diruang kerjanya

Peluncuran Aplikasi ini mulai di perkenalkan pada pameran yang diselenggarakan Pemkab Buleleng pada 17 Agustus 2023 dan dilakukan penyiaran diberbagai media masa yang ada di Kabupaten Bueleleng

“Warga Sekolah Mudah dan Cepat mengakses Info/ Dokumen Sekolah, Siswa Bangga, Hasil Karyanya Terdokumen secara digital dan AbadiSekolah yang lain meminta agar kami bisa mengimbas Sekolah siap jika di Akreditasi .Berimbas ke pengembangan lain spt ; MBS, PBD, PMM, Supervisi Akademik, Dll dan Aplikasi masuk ke sistem Dinas”terang Sudiana

(ds)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *